
Teacher’s Enrichment II
Mei 29, 2022 @ 8:00 am – 12:00 pm UTC+7
Teacher’s Enrichment atau Pembekalan Guru Sekolah Sabat Anak-Anak merupakan salah satu program Departemen Pelayanan Anak Anak Konferens DKI Jakarta & Sekitarnya yang bertujuan memberikan pengetahuan tambahan atau hal-hal yang baru kepada guru-guru untuk dapat diaplikasikan dalam pelayanan kepada anak-anak.
Acara Teacher’s Enrichment yang pertama telah dilaksanakan pada bulan Februari 2022, dan yang kedua akan dilaksanakan pada 29 Mei 2022.